Selasa, 10 Desember 2013

Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog

Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog

Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog
Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog - Mungkin sahabat bingung kan mau buat daftar sesuatu dengan menggnuanak tabel di postingan blog dan di menu tidak ada pilihan untuk membuat tabel. Solusinya halaman ilmu  pengetahuan teknologi dan informasi ini. Silahkan pahami dan pelajari baik-baik tentang Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog ini.

 

 

 

Perintah Dasar Membuat Tabel Dipostingan Blog


<table border="1">
<tr>
<td></td> <td></td>
</tr>
</table>

Keterangan:
<table = perintah untuk membuat tabel
border> = perintah untuk mengatur tebal garis pinggir
<tr> = perintah untuk membuat baris pada tabel
<td> = perintah untuk membuat kolom pada tabe


Contoh Tabel Sederhana Pada Postingan Blog

<td>Input Data</td> <td>Input Data</td> <td>Input Data</td>
</tr>
<tr>
<td>Input Data</td> <td>Input Data</td>  <td>Input Data</td>
</tr>
</table>

Silahakn copy ke tab html postingan blog sahabat.

Cara Membuat Tabel Pada Postingan Blog

Script Table.

<table border="1">
<tr>
<td align="center" colspan="3">Input Data</td>
</tr>
<tr>
<td>Input Data</td> <td>Input Data</td> <td>Input Data</td>
</tr>
</table>

catatan:
Untuk tulisan warna biru sahabat ganti dengan data yang sobat inginkan.
Untuk tulisan warna pink atau border sahabat bisa sesuaikan.
Untuk tulisan warna merah sahabat dapat menyesuaikan dengan banyak kolom yang akan digabungkan.

selamat mencoba.